Selamat Datang di Website Pengadilan Tinggi Agama Banjarmasin   Click to listen highlighted text! Selamat Datang di Website Pengadilan Tinggi Agama Banjarmasin Powered By GSpeech
gspeech_html   Click to listen highlighted text! gspeech_html Powered By GSpeech

Seputar PA se Kalsel

Silaturrahmi dan Evaluasi Rabu Pagi (Serabi)

WhatsApp Image 2023-08-09 at 08.15.18.jpeg

Rabu, 9 Agustus 2023, Dalam kegiatan Silaturrahmi dan Evaluasi Rabu Pagi (Serabi) morning brefing kali ini, ketua PA Tanjung Abdullah Lukman, bertindak selaku pembina, dihadiri seluruh aparatur PA Tanjung. Melansir situs resmi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), saat ini populasi dunia lebih dari 7 miliar orang. Dari jumlah tersebut, lebih dari satu miliar orang atau sekitar 15 persen dari populasi dunia hidup dengan beberapa bentuk kecacatan; 80 persen tinggal di negara berkembang. "Mari kita tingkatkan kesadaran kita dan masyarakat tentang disabilitas, menghilangkan stigma terhadap penyandang disabiitas dan memberikan sokongan untuk meningkatkan kemandirian dan kesamaan hak penyandang disabilitas dalam berbagai aspek kehidupan" jelasnya.

"Adanya jalur disabilitas di PA Tanjung bukan sekedar hamparan paving blok, tapi memberikan makna kepedulian seluruh aparatur dengan kehadiran kaum difabel, mari kita peduli dengan kaum difabel" tutupnya. (aan)

Sumber: https://pa-tanjung.go.id/publikasi-artikel-galeri/arsip-berita/972-silaturrahmi-dan-evaluasi-rabu-pagi-serabi.html


Aco-Button Videomin-Button lpg-Button Apik-Button Click to listen highlighted text! Powered By GSpeech