Profil Pimpinan
KETUA
WAKIL KETUA
PANITERA
SEKRETARIS
NIP | : | 19701201.199903.1.004 | ![]() |
Nama | : | Naffi, S.Ag., M.H. | |
Tempat Lahir | : | Sekabau | |
Tanggal Lahir | : | 01-12-1970 | |
Jabatan | : | Sekretaris | |
Golongan | : | IV/b | |
TMT Jabatan | : | 31 Agustus 2020 | |
Riwayat Pendidikan | : |
SDN 48 Sekabau Tahun 1985 MTsN Pemangkat Sekabau Tahun 1988 MAS PPMBI Sambas Tahun 1991 S-1 Peradilan Agama Universitas Islam Malang Tahun 1996 S-2 Ilmu Hukum Universitas Tanjungpura Tahun 2011 |
|
Riwayat Jabatan | : |
1. CPNS PA Ketapang Tahun 1999 2. PNS PA Ketapang Tahun 2000 3. Kasubbag Keuangan PA Ketapang Tahun 2001 4. Jurusita Pengganti PA Ketapang Tahun 2002 5. Wakil Sekretaris PA Ketapang Tahun 2003 6. Panitera Pengganti PA Ketapang Tahun 2004 7. Panitera Sekretaris PA Putussibau Tahun 2007 8. Panitera Sekretaris PA Mempawah Tahun 2009 9. Wakil Panitera PA Pontianak Tahun 2014 10. Sekretaris PTA Pontianak Tahun 2016 11. Sekretaris PTA Banjarmasin Tahun 2020 |
|
Penghargaan | : |
Satya Karya Sewindu, 2010 Satyalancana Karya Satya 10 Tahun, 2012 Satya Karya Dwi Windu, 2019 Satyalancana Karya Satya 20 Tahun, 2020 |
|
LHKPN | : |
Bagaimana Cara Mendapatkan Pelayanan Informasi peradilan?
Ketua Mahkamah Agung RI pada tanggal 5 Januari 2011 telah menerbitkan Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor 1-144/KMA/SK/I/2011 tentang Pedoman Pelayanan Informasi di Pengadilan.
Bantuan Hukum Untuk Masyarakat Tidak Mampu
Sebagaimana Peraturan Mahkamah Agung RI Nomor 1 Tahun 2014 Tentang Pedoman Pemberian Layanan Hukum Bagi Masyarakat Tidak Mampu di Pengadilan, Pengadilan Agama Se Kalimantan Selatan memberikan layanan hukum bagi masyarakat tidak mampu yang meliputi Layanan Pembebasan Biaya Perkara, Sidang di Luar Gedung Pengadilan, dan Pos Bantuan Hukum (Posbakum).